3/15/2017

ArrayList pada Java


Java - ArrayList

ArrayList merupakan sebuah Collections yang dapat digunakan untuk menampung beberapa sekaligus value tanpa harus menentukan jumlah Array pada saat diawal pembuatannya, berbeda dengan Array biasa karena ArrayList berperan cukup simpel dan dinamis.

Contoh dari ArrayList adalah sebagai berikut:

import java.util.ArrayList;


class Arraylist{

  public static void main(String[] args){
    ArrayList<String>  name  = new ArrayList<String>();
    Arrays.asList("Fahd", "Hans", "Deni");
    System.out.println(name);
  }

}


Output :
[Fahd, Fahd, Deni]

Sebelum menggunakan ArrayList, kita harus mengimport library seperti:
import java.util.ArrayList;

Hal tersebut harus dilakukan supaya kita dapat menggunakan ArrayList tersebut,
Sebenarnya ada banyak variasi mengenai cara penggunaan ArrayList, namun secara konsep dari bentuk ArrayList adalah seperti diatas, kita memiliki beberapa data/nilai yang kemudian kita bisa simpan seluruh data tersebut cukup dalam satu variabel saja.

Semoga bermanfaat.

No comments:

Post a Comment

Follow us on FB

Blogroll

About