12/17/2016

Java - String



String

String adalah sebuah objek atau sering disebut juga dengan Tipe Data yang mewakili urutan karakter.
Misalkan ada teks "Hallo" adalah String dari 5 karakter.

Sebagai contoh:
String r = "romydewantara";

String Concatenation

Operator +(plus) diantara String, berfungsi sebagai penambah untuk menyatukan String baru atau teks yang lain. Proses ini disebut Rangkaian, dimana teks dalam String yang kita buat adalah String pertama yang disatukan dengan String kedua.

/*
Sebagai contoh:

String namaDepan, namaBelakang;
namaDepan = "Romy";
namaBelakang = "Dewantara";

System.out.println("Nama saya" + namaDepan + " " + namaBelakang);

*/

//Hasil teks yang dicetak yaitu : Nama saya Romy Dewantara.


Demikian penjelasan mengenai Tipe Data String dan cara bagaimana menggabungkan beberapa teks dalam tipe data String. Semoga mudah difahami dan semoga bermanfaat :)

No comments:

Post a Comment

Follow us on FB

Blogroll

About